New York - Bursa Wall Street kembali melemah pada perdagangan Kamis waktu setempat karena kekhawatiran penjualan disektor teknologi, sementara rapat umum Procter & Gamble (PG) mampu membantu saham unggulan Dow Jones mengurangi kerugiannya.
Saham raksasa produsen perawatan Procter & Gamble naik 3,7 persen menjadi US$ 63,7 persen setelah sebuah sumber mengatakan aktivis investor William Ackman menjadi pemegang saham produk rumah tangga. Namun, demikian, Dow Jones tetap ditutup lebih rendah untuk yang ke enam kalinya.
Saham raksasa produsen perawatan Procter & Gamble naik 3,7 persen menjadi US$ 63,7 persen setelah sebuah sumber mengatakan aktivis investor William Ackman menjadi pemegang saham produk rumah tangga. Namun, demikian, Dow Jones tetap ditutup lebih rendah untuk yang ke enam kalinya.